ALU DAN CU


PENGERTIAN ALU

ALU (Arithmatic and Logic Unit ), adalah penalaran secara logis.dalam bahasa Indonesia  (Arithmatic and Logic Unit)berarti aritmatikaka dan logika.  ALU merupakan sirkuit CPU  yang berkecepatan  tinggi yang bertugas menghitung dan membandingkan.AlU bekerja sama dengan memori. Dari hasil perhitungan di dalam ALU akan disimpan ke dalam memori.Perhitungan dalam alu biasanya menggunakan sistem bilangan biner, yang mempresentasikan instruksi –intruksi yang akan dieksekusi dan data yang diolah . Alu mendapat data dari register.lalu  data diproses dan hasilnya telah disimpan ke dalam register tersendiri  yaitu ALU output register, sebelum tersimpan ke dalam memori.
Posisi ALU


















FUNGSI ALU
1.    Melakukan suatu proses data yang berbentuk  angka dan logika.
2.    Melakukan keputusan dari operasi sesuai dengan intruksi pogram yaitu operasi logika.
3.    Membantu kontol unit untuk melalukan perhitungan aritmatika.


PENGERTIAN CU


CU(CONTROL UNIT)

CU merupakan salah satu bagian dari CPU  yang bertugas untuk memberikan arahan/Kendali/control terhadap operasi yang di lakukan dibagian ALUdi dalam CPU.

FUNGSI CU
1.    Mengatur dan mengendalikan alat-alat input dan output
2.    Mengambil intruksi-intruksi dari memori utama.
3.    Mengambil data dari memori utama.
4.    Menyimpan hasil proses kememori utama.
5.    Mengirim intruksi ke ALU bila ada perhitungan aritmatika
6.    Mengawasi kerja ALU.

GAMBAR CU

CU 1

CU 2
CU 3

CU 4


NITA PURWANTI/023/MM1/2013-2014






0 komentar:

Posting Komentar